Proses penarikan modal baru dalam aqad syirkah ini, kita harus memperhatikan ketentuan penarikan modal baru yang memiliki beberapa aturan yaitu: . Dalam perseroan syari’ah, jika akan ada penambahan modal baru atau masuknya pesyirkah baru, harus disetujui oleh seluruh anggota syirkah yang ada. Jika ada 1 anggota yang tidak setuju, maka tidak boleh diterima. Jika seluruh …